Ngobrol Seru Bareng Army BTS Bengkulu

Terinspirasi oleh sebuah tayangan di Youtube tentang Army BTS, saya kepikiran, apakah ada army BTS di Bengkulu? Mulailah saya browsing mencari informasi tentang mereka. Semua informasi yang muncul di media sosial, saya kontak. Ada yang saya hubungi secara personal, dan ada yang saya kontak melalui akun komunitasnya. Alhasil, ada dua yang merespon, itu pun setelah…